Monday, September 16, 2013

RENCANA PENGEMBANGAN MENUJU SEKOLAH BERBASIS LINGKUNGAN SMA NEGERI 1 SINDANG



Sekolah Berbudaya Lingkungan (SBL) adalah pengelolaan pendidikan formal pada jenjang pendidikan dasar dan menengah, yang dilandasi oleh kesadaran dan pemahaman atas kondisi lingkungan sekolah dan lingkungan sekitar saat ini sebagai satu unit lingkungan terkecil, dalam rangka mengembangkan, cipta, rasa, karsa dan karya untuk memelihara, memperbaiki dan meningkatkan kualitas lingkungan hidup saat ini dan yang akan datang.
Tujuan dilaksanakannya Sekolah Berbudaya Lingkungan (SBL) adalah: menyediakan wahana yang mampu mendukung dan berperan nyata dalam upaya menumbuhkembangkan sumberdaya manusia yang berbudaya lingkungan. Konsep Sekolah Berbudaya Lingkungan  mempunyai pengertian atau makna sebagai tempat yang baik dan ideal dimana dapat diperoleh segala ilmu pengetahuan dan berbagai norma serta etika yang dapat menjadi dasar manusia menuju terciptanya kesejahteraan hidup kita dan menuju kepada cita-cita pembangunan berkelanjutan.
Pelaksanaan SBL mencakup 4 aspek yang akan dijadikan  indikator pada saat penilaian, yaitu: Manajerial SBL, SBL dalan Aspek Pendidikan, SBL dalam Aspek Pemberdayaan dan SBL dalam Aspek Fisik Lingkungan.

  • Aspek Manajerial SBL Mencakup :  struktur kelembagaan SBL, Peraturan, program kerja, SDM, sarana dan prasarana, unit-unit kegiatan siswa, anggaran, kerjasama, monitoring dan evaluasi.
  • Aspek Pendidikan mencakup :  integrasi pembelajaran lingkungan dalam kurikulum pada jenjang Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah. 
  • Aspek Fisik lingkungan sekolah dan Lingkungan sekitar mencakup: Penghijauan lingkungan/tata taman,  Efisiensi dan penghematan energi/sumberdaya/bahan baku.
  
Selengkapnya : Baca  Di Sini

No comments:

Post a Comment

thanks for any moderate comments!

Note: Only a member of this blog may post a comment.

Popular Posts

Find it more

SASI-ku di sini


Lihat SASI-ku disini di peta yang lebih besar